MACAM-MACAM BAHASA PEMROGRAMAN Secara Umum terdapat 4 kelompok bahasa pemrograman yaitu : • Object Oriented Language (Visual dBase, Visual FoxPro, Dephi, Visual C). • high level (Seperti Pascal dan Basic). • middle level (Seperti Bahasa C). • low level (Seperti Bahasa Assembly). 1. Delphi Borland Delphi atau biasa disebut Delphi saja, merupakan sarana pemrograman aplikasi visual. Bahasa pemrograman yang digunakan adalah bahasa pemrograman Pascal atau yang kemudian disebut bahasa pemrograman Delphi. Delphi merupakan generasi penerus dari Turbo Pascal. Turbo Pascal yang diluncurkan pada tahun 1983 dirancang untuk dijalankan pada sistem operasi DOS ( yang merupakan sistem operasi yang paling banyak digunakan pada saat itu ). Sedangkan Delphi yang diluncurkan pertama kali tahun 1995 dirancang untuk beroperasi dibawah sistem operasi Windows. Borland Delphi merupakan salah satu bahasa pemrograman yang semenjak diluncurkan pertama kali langsung dili...
Berbagi informasi solusi permasalahan yang sering terjadi pada komputer dan Informasi tips-tips desain grafis. Informasi elektronika dasar dan lanjut, serta Mikroprosesor.